Packaging

Food Packaging
Jenis packaging yang bersentuhan langsung dengan isi produk atau pembungkus pertama yang digunakan melapisi produk. Umumnya bahan yang digunakan adalah food grade yang aman untuk makanan. seperti, take away bowl, meal bowl, paper bowl, paper cup, pouch, dll.

Product Box
Product Box membungkus primary packaging atau kemasan yang ukurannya lebih besar dan mewadahi primary packaging sekaligus. Tambahkan nilai lebih dari produk Kamu dengan menyediakan kemasan kustom yang unik dan berkesan.

Corrugated Box
Corrugated box berfungsi sebagai sarana label dan branding atau untuk melindungi produk saat pengiriman dan pendistribusian. Umumnya, kemasan ini memiliki fisik dan ukuran lebih besar, seperti container dan barrel.

Dead Seal Pax
Berikan kesan premium untuk usaha Fashion & Craft anda dengan kemasan plastik yang dapat dicetak secara kustomisasi dan menggunakan lem perekat.

Cake Box
Cetak kemasan Cake Box untuk usahamu dengan berbagai pilihan bahan kemasan: art carton, kraft paper, gold paper, corrugated e flute hingga menggunakan mika transparan.

Box Sepatu
Buat design box yang menarik untuk usaha sepatu online-mu agar meninggalkan kesan berbeda bagi pelanggan.

Box Pakaian
Tambahkan kemasan box untuk setiap pakaian yang Kamu jual. Kamu bisa tambahkan Logo Brand dan desain agar berkesan bagi pelanggan Kamu.

Box Makanan
Cetak box makanan untuk usaha atau digunakan untuk hampers saat perayaan hari besar hari raya seperti : lebaran, natal, imlek hingga acara seperti anniversary dan ulang tahun.

Box Accessoris
Kemasan multifungsi ini dapat digunakan sebagai kemasan usaha berbagai macam aksesori, sebagai kado/hadiah maupun digunakan untuk souvenir pernikahan dan acara penting kantor.

Paper Bag
Buat Paper Bag khusus dengan desainn unik sesuai keinginanmu. Jadikan cetak kemasan ini menjadi media branding-mu agar lebih dikenal saat pelanggan menggunakannya untuk membawa produk atau ketika mereka membawa dan menyimpan barang-barang lain.

Paper Pax
Cetak pembungkus akanan dari kertas untuk berbagai macam jenis makanan seperti krntang goreng dan ayam goreng dengan kustomisasi logo sendiri. Kemasan kertas juga dapat digunakan sebagai wadah churros, tempura, dll.

Paper Tray (Ivory Paper/Eco Paper)
Cetak kemasan Paper Food Tray dengan standard food grade berkualitas premium. Cocok digunakan pada saat event bazar makananan atau pengganti piring saat pesta.

Box Pizza
Pesan Box Pizza untuk usahamu dan buat kemasan menjadi lebih spesial di mata konsumen dengan desain kemasan sendiri yang unik dan menarik.

Box Burger (Ivory Paper/Eco Paper)
Cetak kemasan Burger Box di sini menggunakan bahan food grade dengan material ivory ataupun eco paper. Cocok untuk usaha makanan seperti Burger.

Take Away Box
Beragam Take Away Box menggunakan bahan food grade dengan material ivory ataupun eco paper. Produk cetak kemasan ini anti minyak serta aman untuk digunakan dalam microwave. Sangat cocok untuk usaha rumah makan, kedai kopi, catering, hingga untuk wadah makanan.

Standing Pouch (Zipper/ No Zipper)
Standing Pouch merupakan produk cetak kemasan yang cocok digunakan menjadi pembungkus berbagai macam snack/cemilan serta kue kering. Buat Standing Pouch-mu sendiri dengan pilihan perekat pengaman atau standar.

Drink Cup (Plastic/Paper)
Cetak gelas berbahan kertas atau plastik dengan label brand sendiri menggunakan berbagai jenis sablon sesuai keinginanmu. Gelas kertas berbahan food grade, sangat cocok untuk usaha minuman panas Anda. Gelas plastik berbahan PP sangat cocok untuk usaha minuman dingin.

Food Bowl (Plastic/Paper)
Buat mangkok berstandar food grade dari bahan plastik atau kertas dengan logo usahamu. Kedua bahan food bowl ini sangat cocok untuk makanan panas, berkuah dan mengandung minyak.
Tidak menemukan produk yang kamu butuhkan?
Atau punya pertanyaan mengenai agreement, SLA, & TOP?
Hubungi Printing Expert kami & pilih RFQ (Request for Quotation). Kami siap menjadi konsultan printingmu & memberikan penawaran terbaik sesuai kebutuhan &serta budget yang dimiliki.
SELENGKAPNYA
PrintQoe adalah B2B online printing pertama di Indonesia yang memberikan banyak kemudahan dan manfaat bagi pelanggan dan pelaku bisnis printing. PrintQoe.com melayani kebutuhan print on demand dan variable printing secara real time sehingga memudahkan perusahaan melakukaan proses cetak berbagai jenis dokumen tanpa harus datang ke lokasi pencetakan
Layanan percetakan online dari PrintQoe memudahkan perusahaan Anda dalam melakukan pemesanan kapanpun dan di manapun dengan hasil cetak yang berkualitas. Anda tidak perlu lagi membayar biaya kirim karena PrintQoe memiliki lebih dari 50 tiitk layanan di Indonesia yang akan mencetak kebutuhan Anda dititik layan terdekat sehingga lebih efektif dan efisien. Anda juga tidak perlu lagi pergi ke tempat percetakan, antri yang sangat lama dan membandingkan tempat percetakan yang ada. Dengan PrintQoe memesan produk cetakan akan lebih mudah, praktis dan nyaman, solusi – solusi yang ditawarkan sangat membantu Anda yang mempunyai banyak kantor cabang dan kebutuhan cetakan yang regular. PrintQoe mencetak produk publishing seperti kartu nama, brosur, poster, leflet, pamflet, kop surat, notes, agenda, kalender, paper bag, map, amplop, profil perusahaan, stiker, katalog, dan kartu ucapan dengan kuantitas berapa saja tanpa minimum.